87.9 Mhz - Pragaan Station

Satu Hati, Satu Frekuensi

Ketiga Kalinya, Pemdes Prenduan Laksanakan Vaksinasi

- Publisher

Senin, 6 September 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Vaksinasi yang ke tiga kali di balai desa Prenduan (Dok.KIM-KMAP)

KIMKARYAMAKMUR.COM, Prenduan – Hari ini Senin (06/09/2021) Tim Vaksinasi Puskesmas Pragaan roadshow layanan vaksinasi ke balai desa Prenduan. Kegiatan ditemani Polsek Prenduan, Danramil Pragaan, Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) dan bagian Kesra kantor kecamatan Pragaan.

Tim Vaksinasi, dokter Susilo mengapresiasi kesungguhan Pemdes Prenduan yang sudah tiga kali melaksanakan vaksinasi.

“Hari ini memang hanya belasan orang yang bervaksin, karena sebelumnya sudah dua kali ratusan orang yang datang”, ujarnya.

Memang jumlah penduduk Prenduan banyak. Sehingga dari populasi terbilang sedikit, tapi perbandingan umum se Kecamatan Pragaan sudah terbilang banyak.

Baca Juga:   Lomba Balap Karung dan Lari Pancasila Warnai HUT RI di Pakamban Laok

“Solusinya, vaksinasi diharapkan bisa masuk dan diterima di lembaga pendidikan, kepada pelajar dan guru-guru. Mereka masa depan kesehatan kelompok”, tuturnya lagi.

Dokter muda ini mengatakan bahwa ujung tombak pencegahan Covid-19 ada ditangan masyarakat.

“Meski sudah vaksin, tetap patuh pada protokol kesehatan seperti memakai masker, menjaga jarak, mencuci tangan, membatasi mobilitas dan menjauhi kerumuman”, tambahnya.

Lagi-lagi dokter ganteng ini mengharap warga tidak percaya hoax seputar vaksinasi.

“Vaksin aman dan halal oleh BPOM dan MUI, serta telah mendapat pengakuan dunia”, pungkasnya. (Zbr/Hb).

4 views

Berita Terkait

Wujudkan Generasi Hebat, PMII Pragaan Laksanakan Pelantikan dan MAPABA
Darma Wanita Pragaan Hadiri Monev Pembinaan E-Reporting Oleh Darma Wanita Kabupaten di Bluto
Pertegas Identitas Santri, Perangkat Desa Pakamban Laok Pakai Baju Santri Layani Warga
Peringati Hari Santri, Hari Ini ASN Pragaan Pakai Sarung
Selasa Pagi Tadi, Kantor Kecamatan Pragaan Gelar Kebersihan Lingkungan
Jelang Peringatan Hari Santri, Camat Pragaan Dorong ASN Memakai Baju Santri
Camat dan Forpimka Ground breaking Pembangunan Fisik Gerai Koperasi di Desa Pakamban Laok
Menjadi ASN PPPK, Camat Pragaan Sampaikan Selamat Kepada Pendamping PKH

Berita Terkait

Senin, 27 Oktober 2025 - 20:26 WIB

Wujudkan Generasi Hebat, PMII Pragaan Laksanakan Pelantikan dan MAPABA

Rabu, 22 Oktober 2025 - 18:08 WIB

Darma Wanita Pragaan Hadiri Monev Pembinaan E-Reporting Oleh Darma Wanita Kabupaten di Bluto

Rabu, 22 Oktober 2025 - 09:53 WIB

Pertegas Identitas Santri, Perangkat Desa Pakamban Laok Pakai Baju Santri Layani Warga

Rabu, 22 Oktober 2025 - 08:15 WIB

Peringati Hari Santri, Hari Ini ASN Pragaan Pakai Sarung

Selasa, 21 Oktober 2025 - 18:39 WIB

Selasa Pagi Tadi, Kantor Kecamatan Pragaan Gelar Kebersihan Lingkungan

Jumat, 17 Oktober 2025 - 20:18 WIB

Camat dan Forpimka Ground breaking Pembangunan Fisik Gerai Koperasi di Desa Pakamban Laok

Rabu, 15 Oktober 2025 - 08:26 WIB

Menjadi ASN PPPK, Camat Pragaan Sampaikan Selamat Kepada Pendamping PKH

Rabu, 15 Oktober 2025 - 08:08 WIB

Camat Pragaan Dorong Donasi dan Doa untuk Korban Gempa di Sepudi

Berita Terbaru

Berita

Peringati Hari Santri, Hari Ini ASN Pragaan Pakai Sarung

Rabu, 22 Okt 2025 - 08:15 WIB

You cannot copy content of this page