87.9 Mhz - Pragaan Station

Satu Hati, Satu Frekuensi

Hari Ini Pemdes Pakamban Laok Salurkan BLT Desa

- Publisher

Kamis, 5 Juni 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KIMPRAGAAN.COM, PRAGAAN – Ditengah kebijakan efisiensi, Pemerintah Desa Pakamban Laok melaksanakan kegiatan penyaluran Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT DD) Tahun Anggaran 2025. Hadir pada kegiatan tersebut Camat Pragaan, Danramil Pragaan, Kapolsek Prenduan, Perangkat Desa dan Badan Permusyawaratan Desa, serta Keluarga Penerima Manfaat (KPM) warga desa Pakamban Laok.

“Terima kasih Pemdes Pakamban Laok ditengah efisiensi, masih bisa menyalurkan BLT DD,” jelas PLH Camat Pragaan Ahmad Fikri, Kamis (05/06/2025) di balai desa.

Menurutnya banyak program yang dibebankan kepada Pemerintah Desa seperti ketahanan pangan, pembentukan koperasi desa merah putih yang saat ini masuk tahapan legalisasi badan hukum, dan pengurangan DD ADD yang cukup membebani pemerintah desa.

Baca Juga:   Bakesbangpol Sumenep Lakukan Sosialisasi Wawasan Kebangsaan di Kecamatan Pragaan

“Karena itu kalau dulu BLT nya banyak, sekarang berkurang karena ada pengurangan Dana Desa, tak hanya di desa ini tapi juga desa lainnya,” ungkapnya.

Beliau meminta agar para penerima bersyukur dengan cara menggunakan perolehan untuk kebutuhan hidup.

“Gunakan sungguh-sungguh untuk memenuhi kebutuhan hidup, kebutuhan pokok,” jelasnya.

Sementara itu, Ketua BPD Desa Pakamban Laok Kiyai Homaidi dalam arahannya mengatakan bahwa yang namanya bantuan tak akan mencukupi kebutuhan, dia meminta agar penerima memfungsikan bantuan yang diterima untuk hal-hal yang berarti.

“Semoga bantuan yang sedikit barokah.” Ungkapnya. (Farizal)

Baca Juga:   Peringati Maulid Nabi di Masjid Al Burhan Pakamban Laok, KH. Fauzan Rofiq Beri Pesan Cinta Nabi
11 views

Berita Terkait

Wujudkan Generasi Hebat, PMII Pragaan Laksanakan Pelantikan dan MAPABA
Darma Wanita Pragaan Hadiri Monev Pembinaan E-Reporting Oleh Darma Wanita Kabupaten di Bluto
Pertegas Identitas Santri, Perangkat Desa Pakamban Laok Pakai Baju Santri Layani Warga
Peringati Hari Santri, Hari Ini ASN Pragaan Pakai Sarung
Selasa Pagi Tadi, Kantor Kecamatan Pragaan Gelar Kebersihan Lingkungan
Jelang Peringatan Hari Santri, Camat Pragaan Dorong ASN Memakai Baju Santri
Camat dan Forpimka Ground breaking Pembangunan Fisik Gerai Koperasi di Desa Pakamban Laok
Menjadi ASN PPPK, Camat Pragaan Sampaikan Selamat Kepada Pendamping PKH

Berita Terkait

Senin, 27 Oktober 2025 - 20:26 WIB

Wujudkan Generasi Hebat, PMII Pragaan Laksanakan Pelantikan dan MAPABA

Rabu, 22 Oktober 2025 - 18:08 WIB

Darma Wanita Pragaan Hadiri Monev Pembinaan E-Reporting Oleh Darma Wanita Kabupaten di Bluto

Rabu, 22 Oktober 2025 - 09:53 WIB

Pertegas Identitas Santri, Perangkat Desa Pakamban Laok Pakai Baju Santri Layani Warga

Rabu, 22 Oktober 2025 - 08:15 WIB

Peringati Hari Santri, Hari Ini ASN Pragaan Pakai Sarung

Selasa, 21 Oktober 2025 - 18:39 WIB

Selasa Pagi Tadi, Kantor Kecamatan Pragaan Gelar Kebersihan Lingkungan

Jumat, 17 Oktober 2025 - 20:18 WIB

Camat dan Forpimka Ground breaking Pembangunan Fisik Gerai Koperasi di Desa Pakamban Laok

Rabu, 15 Oktober 2025 - 08:26 WIB

Menjadi ASN PPPK, Camat Pragaan Sampaikan Selamat Kepada Pendamping PKH

Rabu, 15 Oktober 2025 - 08:08 WIB

Camat Pragaan Dorong Donasi dan Doa untuk Korban Gempa di Sepudi

Berita Terbaru

Berita

Peringati Hari Santri, Hari Ini ASN Pragaan Pakai Sarung

Rabu, 22 Okt 2025 - 08:15 WIB

You cannot copy content of this page