87.9 Mhz - Pragaan Station

Satu Hati, Satu Frekuensi

Di Meeting Pagi, Camat Pragaan Kembali Bangkitkan Linmas

- Publisher

Senin, 29 September 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KIMPRAGAAN.COM, PRAGAAN – Camat Pragaan Indra Hernawan dalam kegiatan Meeting pagi usai apel pagi mengatakan bahwa pemerintah saat ini sedang berupaya untuk meningkatkan atau mengoptimalkan kembali peran dan fungsi Satuan Perlindungan Masyarakat (Linmas) dalam menjaga keamanan, ketertiban, dan ketahanan masyarakat.

“Pemerintah ingin menguatkan kembali Linmas yang saat ini seakan mulai ditinggalkan,” ungkapnya.

Menurutnya kebangkitan Linmas (Satuan Perlindungan Masyarakat) ini diharapkan membantu menjaga keamanan, mencegah potensi konflik sosial, serta menangani situasi darurat seperti bencana alam, yang membutuhkan kesiapan masyarakat dalam penanggulangan awal. Linmas di masa lalu, katanya disegani.

“Marwah Linmas aparat saat ini sedang diuji,” jelasnya, Senin (29/09/2025).

Kerapkali keamanan dan ketertiban dianggap mengganggu Hak Asasi Manusia, padahal HAM sejatinya tidak boleh mengganggu hak asasi orang lain.

Kita sebagai ASN, katanya harus memberikan contoh kepada masyarakat dalam hal kedisiplinan, penyadaran akan tanggung jawab keamanan dan ketertiban.

“Kita harus memberi pemahaman dan contoh kepada masyarakat, bukan hanya dengan cerita.” Jelasnya. (sny-zbr)

10 views

Berita Terkait

Hujan dan Angin Dahsyat Rusak Pelabuhan Talabbung Giligenting
Tim Camat Pragaan Lakukan Monev DD ADD Tahap II di Desa Sendang
Tingkatkan Sinergitas, TP PKK Kecamatan Pragaan Ikuti Rakon TP PKK Kabupaten
TP PKK Desa Pakamban Laok Jelaskan Program Inovatif TP PKK Desa
Camat Pragaan ; Perempuan Motor Penggerak Perubahan Keluarga
Rapat Konsolidasi PKK Kec dan Desa Pragaan Beri Edukasi Teknik Tanaman Hidroponik
Camat Pragaan Pimpin Sendiri Kebersihan Lingkungan di Halaman Depan Kantor Kecamatan
Doakan Warga Selamat, Pemdes Sendang Baca Yasin dan Istighosah Rutin di balai Desa

Berita Terkait

Senin, 22 Desember 2025 - 17:46 WIB

Hujan dan Angin Dahsyat Rusak Pelabuhan Talabbung Giligenting

Sabtu, 13 Desember 2025 - 10:23 WIB

Tim Camat Pragaan Lakukan Monev DD ADD Tahap II di Desa Sendang

Sabtu, 13 Desember 2025 - 09:42 WIB

Tingkatkan Sinergitas, TP PKK Kecamatan Pragaan Ikuti Rakon TP PKK Kabupaten

Minggu, 23 November 2025 - 10:52 WIB

TP PKK Desa Pakamban Laok Jelaskan Program Inovatif TP PKK Desa

Minggu, 23 November 2025 - 10:27 WIB

Camat Pragaan ; Perempuan Motor Penggerak Perubahan Keluarga

Jumat, 21 November 2025 - 08:20 WIB

Camat Pragaan Pimpin Sendiri Kebersihan Lingkungan di Halaman Depan Kantor Kecamatan

Minggu, 16 November 2025 - 09:00 WIB

Doakan Warga Selamat, Pemdes Sendang Baca Yasin dan Istighosah Rutin di balai Desa

Selasa, 11 November 2025 - 09:28 WIB

Mengenal 11 Inovasi Kantor Kecamatan Pragaan

Berita Terbaru

Berita

Camat Pragaan ; Perempuan Motor Penggerak Perubahan Keluarga

Minggu, 23 Nov 2025 - 10:27 WIB