87.9 Mhz - Pragaan Station

Satu Hati, Satu Frekuensi

Temu Pisah di Kantor Kecamatan, Plt. Camat Abdul Khalid Pesankan Bina KIM dan Pragaan Station

- Publisher

Senin, 25 Maret 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KIMPRAGAAN.COM, Pragaan – Lakukan temu Pisah di pendopo kecamatan Pragaan, Senin (25/03/3024) Plt. Camat Pragaan Abdul Khalid menyampaikan bahwa salah satu potensi luar biasa yang dia jumpai saat berada di Pragaan adalah keberadaan KIM Pragaan, dan Radio Pragaan Station yang dia resmikan tiga bulan lalu.

“Potensi luar biasa di Pragaan ini berupa Pragaan Station dan KIM Pragaan sebagai corong informasi keluar,” pujinya.

Disebutnya bahwa potensi kemeriahan radio ini belum dijumpainya di daerah lain yang dia tahu.

“Pragaan Station tak ada di kecamatan lain, sehingga perlu dibantu dan didorong keberadaannya,” tambahnya.

Baca Juga:   Malam ini, Radio Pragaan Station Mulai Tadarus Malam Pertama Ramadhan

Abdul Khalid juga berpesan agar keberadaan radio dan KIM terus dibina oleh Bapak Camat yang baru dan disambungkan ke desa agar mendapatkan dukungan anggaran desa melalui bentuk kerjasama pemberitaan.

Selanjutnya, beliau menyampaikan terima kasih kerjasama seluruh perangkat kecamatan yang selama ini telah dilakukan saling menguatkan. Beliau juga memohon maaf atas segala kekhilafan selama berada di Pragaan.

Menjawab itu, Camat baru Indra Hernawan menyampaikan bahwa apa yang dilakukan almarhum Camat Heru sebelumnya terus akan dijaga dan pesan kepada aparat kecamatan agar jangan kendor.

“Kecamatan ini selalu dapat juara, sebagai camat teladan, ayo kita bareng-bareng kerjasama untuk memajukan lagi Pragaan. Pragaan selain jalur utama, juga orang bisa mampir disini,” ungkapnya. (Zbr)

Baca Juga:   Sosialisasi Vaksinasi di Desa Karduluk
97 views

Berita Terkait

Pemdes Pakamban Laok Salurkan BLT DD Tahap III dan IV Tahun 2024
Percantik Lingkungan Kantor, Kembali Kecamatan Lakukan Jumat Bersih
Berharap Keberkahan, Tokoh dan Warga Pakamban Laok Khataman Al-Quran di Bujuk Pangpajung
Masuk Musim Penghujan, Camat Pragaan Ajak Staf Jaga Kebersihan
Gelar Rapat Kerja di Coffe Almuna Pamekasan, PAC Ansor Pragaan Ingin Kepengurusan Ansor Kedepan Tak Boleh Abal-Abal
Camat Pragaan Imbau Warga Tak Lagi Buang Sampah di Sungai
Peringati Hari Pahlawan, Kecamatan dan Warga Pragaan Kembali Bersihkan Sungai Jerman
Camat Pragaan Pimpin Jumat Bersih dan Pertamanan

Berita Terkait

Jumat, 22 November 2024 - 17:46 WIB

Pemdes Pakamban Laok Salurkan BLT DD Tahap III dan IV Tahun 2024

Jumat, 15 November 2024 - 06:36 WIB

Percantik Lingkungan Kantor, Kembali Kecamatan Lakukan Jumat Bersih

Kamis, 14 November 2024 - 16:56 WIB

Berharap Keberkahan, Tokoh dan Warga Pakamban Laok Khataman Al-Quran di Bujuk Pangpajung

Senin, 11 November 2024 - 08:20 WIB

Masuk Musim Penghujan, Camat Pragaan Ajak Staf Jaga Kebersihan

Minggu, 10 November 2024 - 18:56 WIB

Gelar Rapat Kerja di Coffe Almuna Pamekasan, PAC Ansor Pragaan Ingin Kepengurusan Ansor Kedepan Tak Boleh Abal-Abal

Minggu, 10 November 2024 - 08:05 WIB

Peringati Hari Pahlawan, Kecamatan dan Warga Pragaan Kembali Bersihkan Sungai Jerman

Jumat, 8 November 2024 - 08:40 WIB

Camat Pragaan Pimpin Jumat Bersih dan Pertamanan

Kamis, 7 November 2024 - 17:27 WIB

Pj. Kades Sentol Daya Berharap KPPS Jaga Integritas dalam Menjalankan Tugas

Berita Terbaru

You cannot copy content of this page